Hiperbola dan Elips


Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh

Pada postingan kali ini saya akan mempost secara ringkas inti - inti hiperbola dan elips


Bangunan - bangunan elips, hiperbola, parabola dan lingkaran ialah bangunan yang terbentuk karena pemotongan dari sebuah bangun kerucut.

  • Elips
Hasil potongan dari irisan kerucut berikutnya ialah elips. Bentuk elips seperti lingkaran yang dipipihkan. elips dibedakan menjadi dua, yaitu elips horizontal dan elips vertikal. Bagian - bagian elips yang penting untuk dikethui ialah sunbu mayor, sumbu minor, fokus elips, puncak elips, pusat elips, lactus rectum, dsb.

1. Elips Horizontal
Pada elips horizontal ada elips yang terletak pada titik pusat (0,0) dan ada juga yang terletak pada bukan titik pusat atau pada titik (h,k)
seperti gambar berikut
Berdasarkan dua elips di atas, diperoleg persamaan - persamaan di bawah ini


2. Elips Vertikal

sama halnya dengan elips horizontal, elips vertikal juga ada elips yang terletak pada titik pusat (0,0) dan ada juga yang terletak pada bukan titik pusat atau pada titik (h,k)
seperti gambar berikut
dan persamaan yang didapat dari kedua gambar di atas ialah :


  • Hiperbola
Hiperbola adalah bentuk irisan kerucut yang dipotong secara vertikal. Komponen penysusuk hiperbola ialah kurva, asimtot, garis arah (direktris), titik fokus, titik puncak, dsb. Semua komponen penyusun hiperbola saling berkaitan sehingga dapa dirumuskan sebuah persamaan umum. Nantinya, akan diberikan rumus persamaan hiperbola. Sebelumnya, perhatikan unsur - unsur penyusun hiperbola beikut.


1. Hiperbola horizontal
2. Hiperbola Vertikal


Pada hiperbola yang berpusat pada titik pusat (0,0) terdapat dua buah hiperbola, yaitu hiperbola horizontal dan hiperbola vertikal. seperti berikut :
dan persamaannya didapatkan

Pada hiperbola yang berpusat pada titik pusat (h,k) terdapat dua buah hiperbola, yaitu hiperbola horizontal dan hiperbola vertikal. seperti berikut :
dan persamaannya didapatkan

Sekian dari postingan singkat ini

Semoga bermanfaat 🙇

11.41 WIB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penyajian Data Kelas 7

Pada materi penyajian data untuk SMP kelas VII, perhatikan video di bawah ini untuk mempelajarinya lebih jelas!